Sabtu, 12 Juni 2010

:: Sesuram inikah nilaiku?

huua...,
aku baru aja ulangan dan masih akan berlanjut sampai hari kamis depan. begitu menyiksa. dan aku bener-bener gak semangat. gimana gak coba, nilai ulangan semester matematika, bahasa indonesia, kimia, dan fisika saya remedial semuanya.
padahal aku udah belajar denngan sangat maksimal sehari sebelum ulangan mata pelajaran tersebut.
entah, apa yang bakalan aku bilang apa ortuku. huuaaa....

Ini adalah nilai-nilai ulangan semester 2 ku yang sudah keluar.
Matematika :67.5
Bahasa : 68
Fisika : 60.00
Kimia :67.57

kenapa semuanya 6? gak ada satupun yang menyentuh angka 7 atau 8. :(

0 komentar:

Posting Komentar

Sabtu, 12 Juni 2010

:: Sesuram inikah nilaiku?

Diposting oleh Princess kuc3r di 18.36
huua...,
aku baru aja ulangan dan masih akan berlanjut sampai hari kamis depan. begitu menyiksa. dan aku bener-bener gak semangat. gimana gak coba, nilai ulangan semester matematika, bahasa indonesia, kimia, dan fisika saya remedial semuanya.
padahal aku udah belajar denngan sangat maksimal sehari sebelum ulangan mata pelajaran tersebut.
entah, apa yang bakalan aku bilang apa ortuku. huuaaa....

Ini adalah nilai-nilai ulangan semester 2 ku yang sudah keluar.
Matematika :67.5
Bahasa : 68
Fisika : 60.00
Kimia :67.57

kenapa semuanya 6? gak ada satupun yang menyentuh angka 7 atau 8. :(

0 komentar on ":: Sesuram inikah nilaiku?"

Posting Komentar